Pengabdian Kepada Masyarakat di Kampung Maibuki, Oransbari, Manokwari Selatan
Pada 27 Juli 2023, telah dilaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Kampung Maibuki, Distrik Oransbari, Manokwari Selatan. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari Tridarma Perguruan Tinggi. Kegiatan ini diikuti oleh hampir sebagian besar dosen dan tenaga kependidikan serta beberapa Mahasiswa….
Musyawarah Besar (MuBes) II HIMATETA, UNIPA
Pada hari Rabu (14 Juni 2023) telah dilaksanakan Musyawarah Besar II Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Pertanian dan Biosistem. Kegiatan yang dimulai dengan pembukaan yang dihadiri oleh Wakil Dekan III Bidang Kemahasiswaan Fateta UNIPA, Ketua Jurusan Teknik Pertanian dan Biosistem, Pembina…
Sosialisasi dan Pengenalan Fakultas Teknologi Pertanian UNIPA di Kabupaten Nabire
Pada pertengahan April telah dilakukan sosialisasi dan pengenalan Fakultas Teknologi Pertanian di salah satu sekolah favorit di Kabupaten Nabire, Provinsi Papua Tengah. Kepala sekolah, para guru dan staf pendidikan di SMA YPK Tabernakel menyambut dengan antusias dan memberikan ruang untuk…
Lomba Inovasi Tingkat Nasional, HMJ TPB UNIPA Juara III
Pekan Teknik Pertanian Nasional XIII Tahun 2023 dilaksanakan di Universitas Sam Ratulangi Manado yang dimulai tanggal 25 Maret dan berakhir tanggl 30 Maret 2023. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa Teknik Pertanian dari berbagai Universitas di Indonesia. Salah satu agenda dalam…