Fakultas Teknologi Pertanian

UNIVERSITAS PAPUA

Berita

Perayaan HUT Kemerdekaan RI ke 77 di Lingkungan Universitas Papua “Fateta berhasil meraih juara pada beberapa pertandingan”

Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke – 77, UNIPA melalui Panitia 17 Agustus melakukan beberapa pertandingan yang diikuti dan dimeriahkan oleh beberapa Fakultas di UNIPA. Pertandingan yang dilakukan adalah Tarik tambang, lari/lompat karung, membuat kue dari bahan baku lokal, memasukan bolpen ke botol, dan lomba kebersihan antar Fakultas. Semua lomba dilaksanakan pada tanggal 13 Agustus 2022.

lomba tarik tambang

lomba memasukan pulpen pada botol
lomba membuat kue/makanan berbahan baku lokal

Fateta berhasil memenangkan beberapa pertandingan diantaranya : memasukan pulpen ke botol (juara 1), Tarik tambang (juara 3), membuat makanan berbahan baku lokal (juara 3).

LEAVE A RESPONSE

Your email address will not be published. Required fields are marked *